Pertandingan seru di Grup D EURO 2024 adalah laga antara Belanda vs Austria yang akan berlangsung di Olympiastadion Berlin pada hari Selasa, 25 Juni 2024, Pukul: 23:00 WIB.
Belum menjadi member di 188BET? anda bisa langsung daftarkan diri anda lewat salah satu dari dua tombol yang tersedia dibawah ini!
Belanda gagal mendapatkan kemenangan saat berhadapan dengan Prancis di laga matchday-2, dalam laga tersebut sebenarnya Belanda telah terlebih dahulu mencetak gol, namun gol tersebut dianulir karena salah satu pemain Belanda sudah berada dalam posisi offside sebelum gol tersebut terjadi, sedangkan Austria berhasil mencatatkan poin penuh setelah mengalahkan Polandia dengan skor 1 – 3. Apakah Berlanda bisa menang dan menjadi pemuncak grup? atau Austria yang akan menciptakan sejarah? simak terus analisa dan prediksinya sampai habis disini.
Analisa kedua Tim (Belanda vs Austria)
Belanda
Belanda gagal memperoleh poin penuh pada pertandingan sebelumnya melawan Prancis, dalam laga tersebut anak asuh Ronald Koeman hanya mampu menahan imbang Prancis dengan skor 0 – 0. sebenarnya di pertandingan tersebut pihak The Oranje berhasil mencetak gol lewat Xavi Simons, sayang gol tersebut harus dianulir wasit karena Denzel Dumfries sudah terjebak offside sebelum gol tersebut terjadi. Di laga tersebut juga, Prancis memikiki statistik yang lebih baik, Belanda hanya mencatatkan 42% penguasaan bola, dan 4 kali tendangan ke gawang dengan 0 yang tepat sasaran.
Gaya permainan yang diterapkan sang pelatih dinilai terlalu monoton dan tidak efektif melawan tim yang mempunyai penguasaan bola bagus, sekaligus juga pemilihan pemain sebagai starter banyak dikritik. Memphis Depay dianggap tidak cocok bermain sebagai penyerang tengah, sehingga Belanda sangat kesulitan menciptakan gol dari awal laga.
Austria
Di sisi lain, Austria tampil sangat baik ketika berhadapan dengan Polandia, anak asuh Ralf Rangnick ini berhasil menang atas Polandia dengan skor 1 – 3 dan mendapatkan 3 poin, sehingga menempatkan mereka dalam posisi yang aman di grup, dan berkesempatan lolos jika berhasil menang dalam laga kali ini. Dalam laga tersebut Austria sudah bermain menyerang sejak awal laga, sehingga pada menit ke-9 Gernot Trauner sudah berhasil menjebol gawang Polandia, kemudian dibalas oleh Krzysztof PiÄ…tek sehingga skor menjadi 1 – 1, kemudian Christoph Baumgartner kembali membawa Austria unggul di menit ke-66, dan ditutup oleh gol dari titik putih dari Marko Arnautović pada menit ke-78.
Statistik Austria juga cukup baik, dimana mereka berhasil mencatatkan 9 tembakan dengan 2 yang tepat sasaran, kemudian menguasai bola sebanyak 56%. taktik permainan Rangnick juga sepertinya berjalan cukup baik, dimana mereka lebih banyak memainkan bola di area tengah lapangan, dan mengurung Polandia.
Data Pertemuan Terakhir Kedua Tim
Daru 5 pertemuan terakhir, Austria masih belum mampu mengalahkan Belanda, dimana Belanda unggul di kelima pertemuan terasebut, dan yang terbaru adalah pada tahun 2021, dimana Belanda berhasil mengalahkan Austria dengan skor 2 – 0.
- 6 sep 2003:Â Belanda 3-1 Austria
- 26 mar 2008:Â Austria 3-4 Belanda
- 9 feb 2011:Â Belanda 3-1 Austria
- 4 jun 2016:Â Austria 0-2 Belanda
- 17 jun 2021:Â Belanda 2-0 Austria
Prediksi Pertandingan
Secara statistik dan permainan, Belanda sepertinya lebih unggul dari Austria, namun dari strategi bermain sepertinya Austria lebih unggul. namun fakta dari 5 pertemuan terakhir kedua tim, Belanda lebih diunggulkan dari Austria meskipun tidak dalam masa keemasannya. kami memperkirakan sepertinya Belanda akan kembali unggul dalam laga kali ini.
Prediksi Skor Akhir: Belanda 1 – 0 Austria
Langsung pasang taruhan anda bersama 188BET di turnamen UEFA EURO 2024 atau Piala Eropa 2024.